Pages

Jumat, 29 Mei 2015

Apa Itu Okpay

Review Payment Prosessor Okpay.com

Okpay.com adalah web sistem pembayaran berbasis P2P dan B2C menyediakan pengguna rekening online, bisa di sebut bank online tempat alat menyimpan, mengisi, mengirim dan menerima pembayaran melalui USD maupun EUR dan menarik uang serta melakukan pembelian secara online sama halnya seperti paypal, payza,perfectmoney dan prosessor lainnya.

Okpay.com sudah berdiri sejak tahun 2007 sampai 2015. Dan akan selalu berkembang dari waktu ke waktu, sudah mulai banyak yang melirik prosessor okpay ini, diantaranya yang sudah banyak bekerja sama adalah bisnis online seperti PTC (paid to click), bisnis online investasi, ponzi, game,forex dan sebagainya.

Jaminan
Okpay memiliki cadangan mata uang fisik sebagai cadangan sistem lengkap kami. Perusahaan memiliki rekening bank luar negri yang menyimpan mata uang fisik dalam jumlah yang sesuai dengan jumlah total dana yang di miliki nasabah okpay.

Kelebihan Okpay

  •  Sekarang okpay menerima cryptocurrency untuk mendanai akun anda, menarik dana dan melakukan pembayaran menggunakan bitcoin, litecoin, dan dogecoin
  • Menerima tranfer bank, cek, sistem tranfer uang
  • Anda dapat memiliki beberapa wallet dalam satu akun okpay
  • Setiap wallet dapat menyimpan dana dalam beberapa mata uang
  • Fee sangat rendah
  • Tanpa verifikasi sudah aman untuk transaksi
  • Program refferal
  • Dapat meminta kartu fisik atau plastik okpay, berfungsi untuk mengambil uang di ATM yang berlogokan Mastercard
  • Dll

Kekurangan Okpay

  • Tanpa verifikasi transaksi di batasi bulanan 300.00 EUR untuk tranfer keluar
  • Fee agak besar tanpa verifikasi
  • Prosses verifikasi agak lama
 Untuk jasa exchange atau jual beli dollar okpay ke rupiah rekomendasi saya
Medangold.co.id
Digitalchanger.com
    Bagi yang mau menambahkan tempat jual beli dollar yang terpercaya lainnya di tunggu komentarnya

    Bagi anda yang mau mendaftar okpay untuk tutorialnya silahkan kunjungi cara daftar okpay

    Sign up for OKPAY and start accepting payments instantly.

    Semoga bermanfaat tentang informasi bagi yang belum mengenal apa itu okpay

    Kamis, 28 Mei 2015

    Tips Cara Sukses Memulai Bisnis Kuliner

    Peluang usaha kuliner ini cukup menjanjikan sebagai ladang usaha di perkotaan atau pedesaan, bisa dilakukan oleh perorangan ataupun sekalompok orang, mulai dari ibu rumah tangga sampai karyawan atau pns pun juga bisa memulai usaha ini.Tidak semua orang selalu dapat menghidangkan makanan di rumah dan banyak di antara mereka yang memilih mencari makan di luar rumah. Baik itu makanan ringan maupun makanan berat. Melihat peluang tersebut, maka tak heran jika kini banyak sekali bermunculan restoran atau rumah makan yang menawarkan berbagai jenis hidangan lezat. Memang pada kenyataannya bisnis ini sangat menjanjikan.

    Tips Cara Sukses Memulai Bisnis Kuliner
    Tips Cara Sukses Memulai Bisnis Kuliner

    Dengan menjamurnya industri kuliner, maka bisnis kuliner ini pun bukan tanpa hambatan dan kesulitan. Persaingan semakin ketat dan untuk bertahan kita harus memiliki keunggulan yang tidak dimiliki oleh kedai kuliner lain. Pada dasarnya, bisnis kuliner ini melibatkan segala bidang seperti pengadaan peralatan dan bahan mentah, control kualitas, inovasi menu, strategi harga dan banyak lagi yang lainnya.

    Alangkah lebih baiknya jika bisnis kuliner ini digeluti oleh seorang yang hobi makan. Suatu bisnis yang berawal dari hobi akan lebih cepat maju dan berkembang. Sebelum memulai usaha kuliner, ada baiknya Anda untuk mempelajari terlebih dahulu apa saja hal yang perlu diperhatikan, di antaranya :

    1. Belajar ke orang yang sudah berpengalaman dan mempraktekkannya. Sebelum memulai suatu bisnis, Anda perlu untuk mempelajarinya terlebih dahulu cara mengembangkan usaha kuliner dari para ahli. Informasi tersebut akan memberi pencerahan dan motivasi terhadap diri sendiri dalam pencapaian kesuksesan.

    2. Mengidentifisikasi produk. Identifikasi produk sangat penting untuk mengetahui apa saja jenis makananan yang banyak diminati orang. Hal tersebut menjanjikan untuk prospek bisnis jangka panjang Anda. Jangan mudah tergoda untuk melirik usaha makanan yang sedang trend. Memang ketika sedang trend kuliner Anda akan laku keras, tapi jika sudah lewat masa-masa itu Anda bisa mengalami kerugian karena permintaan berkurang. Oleh karenanya, makanan trend sediakan saja sebagai menu pelengkap bukan menu utama.

    3. Standarisasi resep, rasa dan meyakini kemampuan. Ketika hendak membuka usaha kuliner, penting bagi Anda untuk mengukur kelayakan masakan yang akan Anda jual. Bagikan masakan Anda kepada teman, saudara atau keluarga Anda dan mintalah pendapat kepada mereka tentang cita rasa produk Anda. Pendapat mereka bisa menjadi masukan berharga untuk Anda. Jika masakan Anda mendapat tanggapan positif maka yang perlu Anda perhatikan selanjutnya adalah jangan sampai orang luar megetahui resep masakan Anda. Anda perlu memisahkan resep biasa dan resep rahasia Anda. Untuk menjaga kelangsungan usaha kuliner, Anda juga perlu mengembangkan inovasi-inovasi pada resep Anda agar selalu menjadi pilihan utama para pelanggan. Kemampuan juga merupakan modal yang amat penting dalam melakukan usaha apapun, termasuk kuliner. Kemampuan diri juga bisa ditingkatkan dengan terus mempelajari lebih dalam tentang bisnis yang sedang digeluti.

    4. Membentuk tim. Tim adalah orang-orang yang dapat membantu kelancaran bisnis Anda, untuk permulaan Anda bisa meminta tolong bantuan tenaga kepada kerabat atau saudara. Jika keuntungan sudah mencukupi, Anda bisa menyewa jasa dan tenaga orang lain sesuai kebutuhan.

    5. Pemasaran produk. Strategi pemasaran sangat menentukan keberhasilan bisnis Anda. Distribusi merupakan aspek penting di dalamnya. Apabila Anda memiliki modal besar bisa mencoba untuk membuka beberapa outlet sekaligus, tapi jika terbatas fokuskan dulu pada satu outlet. Lokasi juga penting untuk diperhatikan, pilihlah lokasi yag dekat dengan keramaian. Selain itu, promosi juga hal yang tak kalah penting, Anda perlu untuk menyebarkan brosur produk Anda kepada orang banyak. Perkembangan teknologi juga dapat membantu Anda memasarkan lebih luas produk Anda. Caranya yaitu dengan promosi melalui web dan jejaring sosial, cara tersebut cukup ampuh menarik minat pelanggan untuk datang ke outlet Anda

    Selasa, 26 Mei 2015

    Cara Daftar Okpay

    Cara Daftar Okpay.com

    Cara daftar accout Bank okpay.com terbaru dengan mudah 2015
    Pertama kunjungi websitenya di www.okpay.com
    Selanjutnya ikuti tutorial di bawah ini.

    Sign up for OKPAY and start accepting payments instantly.

    Selanjutnya klick Sign Up pada contoh gambar di bawah ini.
    klick gambar untuk memperbesar
    okpay 1


    Setelah itu akan tampil halaman pendaftaran okpay seperti gambar di bawah ini
    klick gambar untuk memperbesar
    okpay 2

    Isi colom pendaftarannya sebagai berikut :
    1. Type Of Ownership : pilih personal
    2. Country : Pilih Indonesia
    3. Email : Gunakan email yang aktif ( rekomendasi emai gmail)
    4. Mobile Phone Nomber : Isi no hp anda yang aktif ( misal : 085xxx angka 0 hilangkan jadi 85xxx )
    5. First Name : Isi nama depan anda
    6. Last Name : Isi nama belakang anda
    7. Choose a Password : Isi password untuk login nanti (minimal password 8 karakter, gunakan huruf besar, kecil, angka dan sepecial karakter %$@# )
    8. Re-enter password : Ketik ulang password
    9. Selanjutnya klick Agree and Create Account
    Selanjutnya cek email anda yang di daftarkan tadi
    Klick link verifikasi okpay yang ada di email anda
    Selanjutnya anda login dan pilih account type for buyer

    Dan setelah itu selamat account okpay anda sudah jadi dan sudah bisa buat transaksi tanpa verifikasi.
    Sangat simple dan mudah bukan? anda sudah bisa deposite maupun mencairkan dollar okpay anda tanpa perlu verifikasi sama seperti bank online perfectmoney. Yang belum punya bank online perfectmoney bisa kunjungi langsung cara daftar account perfectmoney.
    Untuk verifikasinya bisa kunjungi cara verifikasi perfectmoney

    Sampai disini dulu tutorial cara daftar okpay dan semoga bermanfaat.

    Minggu, 24 Mei 2015

    Cara Menghindari Banned Google Adsense


    google adsense banned


    Banned Google AdSense adalah sebuah larangan menampilkan iklan google adsense bagi publisher, dimana sangsi ini di jatuhkan kepada publisher yang melanggar aturan atau kebijakan google adsense. Banned google ada dua macam. Pertama anda tidak bisa menayangkan iklan google adsense pada halaman tertentu saja yang di anggap melanggar kebijakan program adsense, dan yang ke dua akun adsense anda di nonaktifkan sehingga iklan di akan bisa menampilkan di semua halaman

    Cara menghindari banned Google AdSense, publisher sebenarnya cara agar google adsense tidak ke banned sangat mudah, dengan mematuhi peraturan atau kebijakan yang di berikan google adsense kemungkinan kecil akan aman dari banned google adsense.

    Apa saja peraturan yang ada di google adsense agar publisher aman dan terhindar dari banner google adsense.

    1. Jangan klik iklan sendiri dengan manual atau perangkat lunak seperti software auto klik yang ada di web atau blog kita, ini sering di lakukan bagi anggota publisher google andsense agar cepat mendapatkan pemasukan yang lebih banyak.
    2. Dengan sengaja mendorong pengunjung untuk meng-ngekik iklan yang di tampilkan di web atau blog kita. Misalnya dengak kata-kata " klik iklan ini " atau dengan kata-kata " kunjungi halaman ini " yang intinya menyuruh pengunjung untuk meng-klik iklan kita.
    3. Jangan mengubah bentuk atau ukuran iklan ad unit google adsense yang telah di tentukan google adsense.
    4. Membuat pranala langsung menuju halaman pencarian google adsense.
    5. Mengisi secara otomatis kotak pencarian adsense dengan kata kunci tertentu.
    6. Memanipulasi target iklan dengan kata kunci sendiri atau dengan iframe
    7. Kode unit iklan adsense harus di tempatkan langsung pada kode html situs web tanpa perubahan. Pemilik situs tidak di perbolehkan merubah kode adsense dengan alasan apapun, misal dengan menggunakan po up atau mengalihkan target iklan.

     Cara Optimisasi Google AdSense

    Banyak cara optimisasi google adnsense ada yang ilegal maupun legal dengan metode meningkatkan jumlah klik yang mereka tayangkan. Untuk metode lain yang di perbolehkan antara lain :

    1. Meletakkan unit iklan pada posisi tertentu pada halaman web atau blog yang memiliki tingkat keterbacaan tinggi.
    2. Menghilangkan garis tepi untuk iklan dan menyamakan warna latarnya dengan warna latar halaman pada halaman web atau blog sehingga unit iklan kelihatan membaur dengan isi halaman tersebut.
    3. Memodifikasi unit iklan dengan menggunakan palet warna yang di sediakan oleh adsense.
    Bagi yang belum tau google adsense & sejarahnya kunjungi apa itu google adsense serta sejarahnya
    Serta istilah google adsense

    Sampai di sini dulu artikel tentang cara menghindari banned google andsense semoga bermanfaat
    Salam sukses

      Jumat, 22 Mei 2015

      Tips Cara Menyewa Cloud Mining

      Tips Cara Mengenal Dan Menyewa Cloud Mining Yang Benar

      cloud mining

      Banyak tempat kontrak mining atau sering di sebut cloud mining yang semakin banyak bermunculan yang abal-abal maupun yang serius.
      Karena sering banyak korban dari penipuan cloud mining yang abal-abal, oleh karena itu sedikit saya jelaskan apa itu cloud mining atau kontrak mining secara dasar.

      Pengertian Kontrak Mining

      Kontrak mining adalah tempat layanan untuk membantu mencari bitcoin dengan hasil yang lebih cepat tanpa perlu repot mengurus server atau beli alat sendiri.
      Pemilik kontrak mining umumnya menjual atau menyewakan peralatan yang mereka miliki dalam bentuk saham atau share per GHS.
      Kususnya para pencari bitcoin atau bitcoiners tidak mau repot mengeluarkan biaya lebih untuk membeli alat dan membayar listrik untuk mining.

      Banyak yang memandang kontrak mining atau yang sering di sebut cloud mining sebagai program investasi yang menjanjikan dikarenakan adanya kemungkinanan besa balik modal (ROI) dengan cepat dengan adanya pembayaran rutin setiap periode tertentu.

      tetapi sebelum anda mau menyewa cloud mining atau kontrak mining ada baik nya ada cek dulu situs yang menwarkan program cloud ming, karena makin banyaknya situs cloud mining penipu.
      Untuk melihat situs tersebut bener-bener di percaya atau tidak ada tips agar tidak terkena penipuan cloud mining.

      Foto Dan Lokasi Tempat Mining
       Para pemilik bisnis cloud mining pastinya mempunya foto-foto alat mining yang di sewakan per GHS nya.
      Cobalah untuk meminta dan mencari lokasi.

      Biaya Dan Penghasilan
      Pada umumnya kita selalu bisa melihat hasil dari mining atau investasi kita yang dapat terprediksi dengan melakukan perhitungan menggunakan bitcoin mining calculator
      Ada beberapa website yang bisa anda gunakan untuk memperbandingkan hasil perhitungan yang ada di situs cloud mining yang anda ikuti, untuk membantu anda menghitung bisa kunjungi situs coinwarz dan alloscomp. Cobalah bandingkan hasil mining yang di sediakan situs cloud mining dengan perhitungan calculator tersebut.
      Jika situs cloud mining mempunyai hasil yang lebih tinggi dari seharusnya coba tanyakan bagaimana mendapat hasil mining yang lebih tinggi dari rata-rata.
      Karena pada umumnya situs cloud mining mengenakan biaya pemeliharaan seperti perawatan, listrik,internet di dalam hasil mining, tanyakan juga perkiraan biaya tersebut jangan sampai biaya pemeliharaan melebihi ataupun tanpa biaya (fee) tersebut.

      Profile
      Cari info siapa pemilik situs cloud mining dan managementnya.
      Sebenarnya tidak begitu penting tapi perlu jika di butuhkan.

      Untuk tempat mining rekomendasi saya bisa kunjungi
      Cara menggunakan eobot dan cloud mining gratis no fee

      Cukup sekian dulu tentang Tips Cara Menyewa Cloud Mining semoga membantu untuk para penambang baru mengenal bitcoin untuk mempertimbangkan dan memilih di cloud mining yang terpercaya

      Di edit dari sumber bitcoin indonesia

      Download Windows 7 Ultimate Service Pack(SP) 1 + Genuine Serial Key







           Pagi agan-agan semua! pada kesempatan ini mimin mau ngupdate link download windows 7 plus key yang cocok dengan windows 7 SP1 ini yang tentunya key tersebut genuine atau key yang legal, sudah mimin test dan 100% work selama kita tidak membuat OS tersebut meregistrasi disaat oline. 

           Kebanyakan tidak semua perangkat lunak dijual secara online di mana pengguna dapat membayar

      Mengatasi Error PES 2015 (0xc0000142) The application was unable to start correctly




           Selamat malam agan-agan semua,.. Pada malam ni mimin mau memberikan update darurat request dari agan nami. maaf ya nami, mimin ngak bisa langsung jawab pertanyaan nami, soalnya ada masalah sama internet mimin, coz mimin perlu sedikit waktu untuk mengatasinya serta mencari solusi di google dan alhamdulillah ada sedikit pencerahan dari para blogger lainnya.

           Masalah yang dialami agan

      Kamis, 21 Mei 2015

      Cara Membuat Email di Mail.com Dengan Gratis dan Mudah




      Email adalah sarana mengirim surat melalui internet; oleh karena itulah disebut email atau electronic mail (Surat Elektronik). Ada banyak sekali penyedia jasa email gratis saat ini yang bisa anda gunakan; dan tidak hanya email dari Google atau GMAIL dan YAHOO saja.


      Salah satu penyedia email gratis yang bisa anda buat dengan cara yang mudah adalah mail.com. Di sini saya akan memandu anda

      Rabu, 20 Mei 2015

      Bukti Pembayaran PTC Cleverbux

      Bukti Pembayaran PTC Cleverbux

      Kali ini hanya mau share bukti pembayaran PTC cleverbux.com yang masuk account perfectmoney
      Hasilnya sedikit cuma 2 dollar, tapi lumayanlah buat ngisi balance di perfectmoney
      Untuk bukti pembayarannya bisa cek di bawah ini.

      payment proof cleverbux

      Klik gambar untuk memperbesar bukti pembayaran yang masuk perfectmoney.is

      Cleverbux.com
      ads $0.0025-$0.001
      10-20 ads
      Minimum payout $2
      Payment via Paypal, Payza, Perfectmoney, Bitcoin

      Bagi anda yang berminat silahkan kunjungi websitenya www.cleverbux.com
      atau klik banner di bawah ini


      Terimakasih
      Dan yang mau lihat koleksi PTC yang aku ikuti bisa kunjungi PTC yang terbukti membayar 2015
      Salam sukses bagi pemburu dollar
      Jangan lupa selalu pantau blog myinfobo, karena akan selalu di uptdate info seputar bisnis online bitcoin cryptoccurency.
      Dan semoga bermanfaat

      Selasa, 19 Mei 2015

      Bukti Pembayaran PTC Clixten

      Bukti Pembayaran PTC Clixten 2015

      Di bawah ini adalah gambar bukti pembayaran clixten.com, yang masuk melalu perfectmoney sebesar 2 dollar saja.
      PTC clixten.com ini sudah termasuk situs ptc terlama juga. PTC ini berdiri tahun 2012 sampai sekaran 2015 masih membayar.
      Member sudah mencapai 386.528 mulai postingan bukti pembayaran ini di publikasikan dan selalu bertambah tiap hari nya.
      Sebelumnya saya sudah share bukti pembayaran ptc familyclix
      Untukbukti pembayaran clixten screnshoot di bawah ini

      payment proof clixten
      Klik gambar di atas untuk memperbesar bukti pembayaran clixten

      Bagi pemburu recehan dollar sangat cocok ptc clixten ini untuk di coba, langsung saja kunjungi website nya untuk mencobanya di www.clixten.info

      Clixten 
       Since 2012
      LEGIT
      ads $0.0025-$0.001-$0005
      20-50 ads
      Minimum payout $2
      Payment via Paypal, Payza, Perfectmoney, Bitcoin


      Terimakasih
      Bagi yang mau lihat koleksi PTC yang aku ikuti kunjungi ptc yang terbukti membayar 2015

      Dan salam sukses

      Senin, 18 Mei 2015

      Aturan Perdagangan Cryptocurrency

      Aturan Yang Perlu Di Ketahui Dalam Perdagangan Cryptocurrency


      Aturan dasar yang perlu anda ketahui dalam perdagangan crytocurrency, dan perlu di terapkan bagi yang baru terjun di dunia cryptocurrency. 
      Karena tanpa mengatahui peraturan dasar ini bagi yang baru terjun di perdagangan cryptocurrency tanpa di pelajari akan berdampak kerugian yang sangat besar.

      Berikut ini aturan yang perlu di pelajari

      Abaikan Informasi Yang Belum Jelas

      Pada umumnya hal ini yang menyebabkan skema (pump dan dump) untuk pengertian bisa di baca istilah dasar cryptocurrency. Di dalam skema pump dan dump ini terdapat aksi yang tidak jelas sumbernya. Hampir sebagian orang-orang memberikan informasi yang belum tentu akurat serta berbagai rumor tidak jelas agar investor baru terjebak Dan di situlah para penipu mengambil keuntungan tersebut bagi para trader yang masih belum berpengalaman.
      Untuk menanggulangi terjebak dalam informasi yang belum jelas hendaklah jangan cuma satu informasi yang di baca, tapi carilah informasi sebanyak mungkin kebanaran tersebut.

      Investasilah Semampu Anda
      Jangan habiskan dana anda tanpa berfikir kedepannya. Investasilah semampu anda dan jangan berinvestasi menggunakan dana untuk keperluan sehari-hari atau dana untuk biaya sekolah atau kuliah.
      Karena kita berinvestasi di cryptocurrency sangat rawan mengalami kerugian.
      Gunakanlah dana untuk ber investasi yang bener-benar dana yang memang anda sudah siap kehilangan

      Tentukan Tujuan Yang Memang Dapat Di ambil

      Buatlah sebuah rencana dan tujuan yang realistis untuk investasi
      Tetaplah berjalan sesuarai rencana anda walau anda mendapatkan profit sedikit tapi lancar untuk kedepan.
      Tapi rencana terkadang tidak sesuai yang di inginkan, jika mengalami hal tersebut tetap selalau pelan dan sabar pasti akan kembali ke tujuan yang memang harus di ambil

      Jangan Panik

      Biasanya melihat harga coin tersebut turun drastis akan menimbulkan kepanikan dan cut lose ( menjual rugi) takut akan coin itu scam.
      Luangkanlah sejenak mencari informasi coin yang bersangkutan serta pahami betul pergerakan pasar.
      Berfikirlah dua kali untuk mengambil keputusan

      Belajar Dari Kesalahan

      Sebearapa hebatnya para trader pasti pernah mengalami kegagalan.
      Dengan kegagalan bukan berarrti harus menyerah, tapi bagaimana caranya harus bangkit kembali dari kegagalan tersebut dan bagaimana mencermati kesalahan tersebut dan memulai lagi dengan penuh semangat

      Perhatikan Grafik atau chart

      Menang menganalisa coin dari grafik/chart tidak %100 akurat, tapi dengan mengikuti tren pasar dari waktu ke waktu dan mempelajari bagaimana membaca grafik dan menginterpretasikan anda boleh berinvestasi pada waktu yang sedang berjalan saat ini. Namun jangan membuat keputusan gegabah hanya berdasarkan flutuasi sementara.
      Akan lebih baik selalu melakukan jual beli berdasarkan data atau informasi jangka panjang.

      Cintailah Cryptocurrency

      Dengan mencintai cryptocurrency dalam hal teknologi, konsep dan potensi di balik cryptocurrency itu sendiri, di saat anda sudah tidak tertarik lagi dan suatu saat kemudian anda kembali terjun ke dunia cryptocurrency anda sudah mempunyai motivasi sebelumnya kenapa anda mencintai cryptocurrency.

      Didiklah Diri Anda Sendiri

      Semakin banyak anda belajar dan semakin sering anda mengplikasikan teori yang anda dapat di dunia nyata maka anda lebih terbiasa dan ahli dalam bidang tersebut, sama halnya seperti anda berinvestasi di cryptocurrency juga coin pursuit jaringan social kusus para pengguna cryptocurrency untuk membantu belajar yaitu slicefeeds.com semua bahan studi anda ada di situ.

      Bersenang-senaglah

      Jangan terus-terusan di dalam keseharian anda selalu duduk menghabiskan waktu di depan komputer.
      Coba bangun kembali koneksi anda dengan teman investor anda dan mulailah saling berbagi pengalaman dan pendapat bersama mereka, dan jadikan investasi mata uang di gital ini sebagai sesuatu yang menyenangkan bagi anda

      Salam sukses
      Semoga dengan aturan dasar di dalam perdagangan cryptocurrency ini kita bisa mengambil ilmu untuk di terapkan dan bisa menguntungkan bagi kita

      Bersumber dari Ten commandments of Trading Cryptocurrency
      Di edit dari indonesia bitcoin

      Bukti Pembayaran PTC Familyclix

      Bukti Pembayaran PTC Familyclix 2015

      Bagi pencinta PTClover dan mencari recehan dollar. Familyclix.com cocok buat anda karena di jamin cepet payout kalau rajin klik, dan minimum payout cuma 2 dollar.

      Untuk bukti pembayaran ptc familyclix masuk account perfectmoney lihat gambar di bawah ini

      payment familyclix

      Untuk memperbesar gambar bukti pembayarannya bisa klik gambar di atas.
      Selain klik ads untuk mendapatkan dollar ada banyak cara lain seperti
      Paid to signup offers
      Klick grid
      Point contest
      Mengerjakan tasks
      Payment Proof bonus ( kusus yang sudah payout dan bukti pembayaran familyclix di share di forum lain dan dapatkan bonus dari ptc familyclix)
      Dan masih banyak lagi

      Bagi anda yang mau mencoba PTC familyclix bisa kunjungi websitenya www.familyclix.com

      Familyclix
      LEGIT And Favorite
      FAST EARNING
      Daily ads $0.0025-$0.001-$0.0005
      20-30 ad
      Minimum payout $2
      Payment via Paypal, Payza, Perfectmoney,Solidtrustpay 
      Terimakasih
      Bagi yang mau lihat koleksi PTC yang aku ikuti kunjungi ptc yang terbukti membayar 2015

      Dan salam sukses

      Jumat, 15 Mei 2015

      Bukti Pembayaran PTC Donkeymail 6


      Bukti pembayaran PTC donkeymails yang ke 6 masuk account perfectmoney.
      Sudah lama saya bermain ptc donkeymails ini sejak jamannya libertyreserve masih aktif, tapi sekarang libertyreserve sudah di tutup di sebabkan karena terkena kasus money laundry (pencucian uang), dan sekarang beralih menggunakan payment prosessor perfectmoney yang hampir sama sistemnya seperti libertyreserve, karena perfectmoney tanpa verifikasi pun sudah bisa buat transaksi dengan fee yang lebih murah di banding prosessor lainnya.

      Kembali ke topik di bawah ini adalah screenshoot bukti pembayaran donkeymails yang ke 6, bulan 5, tahun 2015 kemarin sebesar $1.33 masuk account perfectmoney.
      Sebenarnya maen PTC donkeymails ini hanya ising saja, karena klik iklan bukan hanya di webnya tapi lewat email, karena saya sering buka email maka saya buat kesempatan cari recehan lewat ptc donkeymails ini.

      Payment Proof Donkeymails

      Bagi anda yang belum tau donkeymails itu apa bisa kunjungi review ptc donkeymails
      Untuk tutorial cara daftar dan cara main langsung lihat tutorialnya di cara daftar paid to clik donkeymails
      Serta bukti pembayaran donkeymail sebelumnya kunjungi bukti pembayaran donkeymails agustus
      Dan koleksi ptc lain yang saya mainkan bisa kunjungi ptc yang terbukti membayar 2015

      Cukup sekian dulu tentang bukti pembayaran ptc donkeymails yang ke 6 semoga bermanfaat.
      Salam sukses

      Kamis, 14 Mei 2015

      Situs Yang Menerima Bitcoin

      Sites Accept Bitcoin

      site accept bitcoin

      Perusahaan Online Shop Atau Situs Yang Menerima Bitcoin Sebagai alat Bertransaksi, sudah banyak di negara luar negri maupun dalam negri bekerja sama maupun jual beli barang lewat bitcoin.

      Dan di bawah ini adalah perusahaan, toko online shop hosting cafe maupun jasa yayasan yang sudah menerima bitcoin sebagai transaksi

      Toko Jasa Restoran

      Cafe upstairs cikini
      Cafe milik CEO bitcoin indonesia Oscar Darmawan
      Jln. Cikini raya No 45 Cikini jakarta

      Semesta Rental Car
      Tempat penyewaan mobil
      Jln Utari 1B No 1Pondok indrapasta Semarang  HP: 0821 3678 9758

      PT Sinar Daku
      Menerima jasa pesanan untuk membuat barang-barang dari plastik, manufaktur selang PVC
      Jl Prof Dr Latumenten, Gg Hasbilan 3 no 11, Jakarta Barat. Telp : 6318272

      Yayasan / Organisasi penerima media donasi bitcoin

      ads-id.com
      Sebuah forum terbesar di indonesia yang membahas seputar dunia online yang berfokus pada bisnis online, marketing, serta membahas tentang seputar blogging.
      Situs ini pertama yang menerima media donasi berupa bitcoin

      Doktersehat.com
      Yayasan Social Dokter Sehat
       Portal kesehata terbesar di indonesia yang terdaftar sebagai non profit. Yayasan social ini menerima bitcoin dan dogecoin sebagai media donasi. Memberikan layanan gratis informasi kesehatan maupun konsultasi kesehatan online

      Indowebster.com
      Situs layanan gratis file hosting terbesar di indonesia yang memberikan seluruh pelayanannya tanpa memungut biaya apapun dari user. Hanya meneriam media donasi salah satunya melalui bitcoin

       Online Shop

      Overstock.com
      Overstock merupakan perusahaan retailer raksasa pertama yang menerima bitcoin.
      Perusahaan ini berdiri pada tahun 1999 menjadi perusahaan publik pada tahun 2002 dan pada tahun 2012 di laporkan memiliki total omset 1 miliar USD dan memiliki hampir 1 juta jenis barang yang di perdagangkan di display toko online.
      Dilansir oleh coindesk

      Namecheap.com
      Salah satu situ penyedia domain yang menerima bitcoin
      Mengumumkan bahwa tanggal 5 maret 2013 menerima pembayaran melalui bitcoin.
      Sebelumnya namecheap menerima pembayaran melalui paypal google checkout dan kartu kredit.

      Vectortoons.com
      Website yang menjual berbagai gambar vector yang bisa di gunakan di dokument world dan presentasi.
      Info selengkapnya http://www.sfgate.com/business/prweb/article/Royalty-free-Vector-Art-Website-Vectortoons-com-4550669.php

      Wordprees.com
      Sebuah blog platform menerima pembayaran melalui bitcoin.
      Para blogger yang menggunakan wordpress dapat membeli domain, thema add free bog dll

      MaxCDN
      Sebuah perusahaan yang menjual jasa Content Delivery Network.
      Mengumumkan melalui blog bahwa mereka mulai menerima pembayaran melalui bitcoin.

      Hobihouse.com
      Situs online shop lokal yang menyediakan yang menyediakan berbagai sovenir goody bag dan bedding set bayi dan anak

      Cilukba.co.id
      Situs online shop menyediakan berbagai baju anak dan mainan anak

      Uangkuno.net
      Online shop yang melayani jual beli uang kuno

      Faiyo.net
      Toko online distro yang pertama menerima bitcoin

      Fastcell.net
      Jual voucher PLN, game online bolt & hp

      Grosirmu.com
      Online shop berbagai peralatan rumah tangga, fashion dan kebutuhan lainnya

      Ratakan.com
      Ratakan adalah sebuah situs marketplace terbesar di Indonesia sekaligus affiliate network produk digital satu-satunya yang menyediakan platform untuk mensentralisasi para pemilik produk digital untuk menjual produk dan informasi mereka.
      Produk digital adalah barang atau jasa yang dikirimkan secara elektronik secara online seperti ebook, software atau aplikasi, game, video, audio dan lain-lain. Melalui ratakan tersebut anda bisa menemukan berbagai macam produk digital yang di per jual belikan

      Tees.co.id
      Tempat penjualan berbagai produk pakaian dll dengan harga terjangkau.
      Di tees juga anda bisa membuat toko online sendiri
      Untuk info lengkapnya bisa kunjungi langsung situsnya Tees.co.id


      Mungkin jika ada yang mau menambahkan silahkan coment di bawah ini.

      Selasa, 12 Mei 2015

      Review PTC Donkeymails

      Review PTC Donkeymails 2015


      Donkeymails.com adalah situs online paid to click, paid to signup, paid to review, paid to promote, paid toolbar dan masih banyak lagi fitur di dalam donkeymails cara mendapatkan dollar. Situs PTC donkeymails  sudah berdiri sejak 2005 sampai 2015, dan sampai saat ini masih membayar.

      Mungkin PTC donkeymails tidak sepopuler clixsense ataupun neobux. Tapi menurut saya yang paling legit dari semua situs PTC yang long life adalah salah satunya donkeymails.

      DonkeyMails.com: No Minimum Payout

      Review Tentang Donkeymails No Minimum Payout


      Pilihan cara mendapatkan dollar di donkeymail
      Paid To Click Bisnis Gratis Donkeymails akan membayar setiap anda melakukan klik pada iklan tertentu. Rata-rata per klik dihargai 0.01 – 0.1 sen dollar.

      Point To Click
      Point Hampir sama dengan Paid To Click, setiap klik pada iklan tertentu dihargai sekitar 2 point. Point dapat ditukar untuk memasang ads di situs ini

      Paid To SignUp
      Anda dibayar 11-1000 sen dollar setiap anda mendaftar di situs tertentu yang bekerjasama sama dengan Bisnis Gratis Donkey Mail. Email yang anda gunakan harus sama dengan email yang anda daftarkan di Bisnis Internet Gratis Donkey Mail. Juga tidak boleh mendaftar ke situs tersebut lebih dari satu kali.

      Paid To Review
      Anda dibayar 1-10 sen dollar bila anda menulis artikel tentang website tertentu. Syaratnya, artikel yang anda tulis tersebut haruslah menggunakan bahasa Inggris.

      Paid To Promote
      Anda mendapat 1000 point setara dengan $0.5 jika anda turut serta mempromosikan situs Bisnis Internet Gratis DonkeyMails di website atau blog anda. Syaratnya, website atau blog anda tersebut harus berbahasa Inggris. atau bisa menggunakan situs advertiser atau PTC, bisa juga menggunakan trafficexchanger. Yang di rekomendaskikan donkeymails trafficexchanger seperti em-traffic.com, 2hits4u.com, beachpartysurf.com, newaysurf.com, dan situs lainnya yang manual. Jika melanggar TOS anda tidak mendapatkan point bahkan akun anda bisa di suspent.

      Paid Toolbar
      Dengan Melengkapi Penawaran GRATIS! Anda dibayar dengan mengambil Penawaran gratis dan sign up di situs gratis! Anda akan dibayar senilai $0.10–$0.20 untuk setiap penawaran yang selesai anda kerjakan. Ada sekitar 200-300 penawaran tersedia untuk setiap anggota sehingga Anda dapat memperoleh penghasilan hingga $ 60 hanya dalam beberapa hari

      Pembayaran donkeymails minimum payout
      Okpay minimum payout $0.01 fee 10%
      Payza minimum payout $1.06 fee 5%
      Paytoo minimum payout $0.01 fee 0%
      Perfectmoney minimum payout $1 fee 10%
      Paypal minimum payout $1 fee 0%
      SolidTrustPay minimum payout $0.5 fee 0%
      Sensipay minimumpayout $0.1 fee 0%

      Sistem 5 level refferal
      Pembayaran 1 sampai 3 hari

      Cara Daftar & cara main donkeymails langsung bisa kunjungi cara daftar paid to click donkeymail untuk payment proof atau bukti pembayaran cek di bukti pembayaran ptc donkeymails

      Atau jika anda mau bergabung ptc yang masih membayar bisa langsung kunjungi ptc yang membayar 2015

      Cukup sekian dulu tentang review ptc donkeymails
      Dan salam sukses

      Senin, 11 Mei 2015

      Cara Memilih Nama Domain Yang Baik Untuk SEO




      Untuk para pemula sangat perlu memperhatikan penggunaan nama domain saat baru membuat sebuah website. Trikmudahseo sudah mengoptimasi ratusan website dari segi backlink; dan memang terbukti bahwa website yang memakai nama domain yang mengandung kata kunci; jauh lebih mudah untuk meraih posisi yang diinginkan.




      Tapi tetap saja harus dicatat bahwa saat ini google menerapkan algoritma EMD atau

      Minggu, 10 Mei 2015

      Cara Membuat Voucher Bitcoin

      Cara Membuat Voucher VIP Bitcoin Indonesia


      Tutorial cara membuat voucher bitcoin di exchange vip bitcoin Indonesia.
      Dengan menggunakan voucher bitcoin anda dengan mudah menjual atau membeli bitcoin secara instant tanpa biaya sama sekali. Karena bitcoin yang sudah di convert menjadi voucher.

      Apa saja kelebihan voucher bitcoin


       Instan Deposite & Withdrawal
      Dengan menggunakan voucher bitcoin anda bisa melakukan deposite & withdrawal melalui sistem yang ada di xchange vip.bitcoin.co.id secara instant 24/7 tidak perlu menunggu lama dalam hitungan detik atau menit voucher anda langsung masuk, beda dengan bitcoin yang harus menunggu 5 sampai 30 menit.

      Biaya Lebih Murah
      Biaya transaksi voucher bitcoin tergolong lebih murah bahkan bisa di bilang gratis tergantung kesepakatan penjual atau pembeli yang yang memberi harga.

      Partner Jual Beli Voucher Bitcoin

      1. DigitalChanger.com
      2. MedanGold.co.id
      3. PipChanger.com
      4. AvanPay.net
      5. Exchanger24hours.com
       Daftar tempat jual beli bitcoin indonesia di atas terjamin kepercayaannya!

      Selanjutnya cara membuat voucher bitcoin, sebelumnya anda harus punya account vip.bitcoin.co.id
      Jika belum punya silahkan baca panduan cara daftar di tempat jual beli dan trading bitcoin
      Bagi yang sudah mendaftar silahkan di baca tutor cara membuat voucher bicoin di bawah ini.

      Yang pertama jika anda mau membeli voucher di xchanger cukup kontak exchanger bersangkutan.
      Untuk kode vouchernya nanti seperti di bawah ini
      Contoh ( BTC-IDR-HYW59RXW-H5BR4ZKK-S1VTLOAL-LEFCZTDR-BLIFI8LG )

      Untuk memasukkan voucher tersebut lihat gambar di bawah ini



      Klik pada menu Financial pada gambar panah no 1 di atas.
      Arah ke bawah dan klik Voucher.pada panah no 2.
      Selanjutnya akan tampil halaman berikutnya seperti gambar no 3. Voucher yang anda beli masukkan kode di dalam kotak Kode Voucher untuk deposite, dan klik Deposite Voucher. Dan akhirnya voucher anda otomatis menjadi rupiah, tergantung anda beli voucher berapa rupiah.

      Cara convert bitcoin jadi voucher lihat pada gambar di atas panah no 4 masukkan jumlah total rupiah yang mau anda jadikan voucher pada kolom Jumlah Rupiah
       
      Email Penerima bisa di isi atau tidak.

      Pin SMS ini nanti berguna untuk memverifikasi voucher. Usahakan nomer hp anda aktif per transaksi 500 rupiah. Jika mau gratis aktifkan kode Google Authenticator.

      Jika sudah selesai isi jumlah rupiah yang mau di coinvert jadi voucher dan verifikasi pin sms selanjutnya klik Buat Voucher
      Voucher yang anda buat ini bisa di jual kembali.

      Untuk lebih jelasnya Cara Membuat voucher bisa tonton video youtube di bawah ini.



      Cukup sekian dulu tentang cara membuat voucher bitcoin dan semoga penjelasan saya bisa di pahami.
      Dan bagi yang belum paham bisa di tanyakan di comentar di bawah

      Salam Sukses

      Apa dan Bagaimana Cara Menghadapi Algoritma Mobilegeddon Google?




      Apa itu algoritma mobilegeddon? Sejak tanggal 21 April 2015 yang lalu Google merilis sebuah algoritma yang disebut sebagai algoritma mobilegeddon. Algoritma ini ditujukan untuk mendorong para webmaster untuk menjadikan webnya mobile friendly. Dalam penerapannya memang algoritma mobilegeddon ini tidak langsung dosis tinggi; tapi sudah ada beberapa website yang terkena pengaruhnya.


      Walaupun

      PELUANG BISNIS ONLINE SOUVENIR PERNIKAHAN UNIK


      Peluang Bisnis Online Souvenir Pernikahan Unik ~ Saat ini hampir di setiap acara resepsi pernikahan diberikan souvenir pernikahan bagi para tamu undangan sebagai tanda ucapan terimakasih dari si empunya hajat. Dan hingga kini sudah menjadi suatu tradisi atau kebiasaan untuk memberikan hadiah seperti itu. Kelihatannya sederhanan, Tetapi dengan adanya sebuah souvenir pernikahan akan menjadi

      Sabtu, 09 Mei 2015

      Istilah Google AdSense


      Instilah Di Dalam Google AdSense


      Istilah Google AdSense yang perlu anda ketahui, dengan adanya istilah-istilah ini anda akan dapat memahami bagaimana cara kerja Google AdSense tersebut.
      Langsung saja di baca di bawah ini tentang istilah dalam Google AdSense

      Publisher

      Publisher atau yang menerbitkan iklan adalah seseorang yang mempunyai situs web atau blog yang sudah di setujui atau terdaftar sebagai member di tempat periklanan untuk memasang iklan yang di tempatkan di web atau blog. Setiap publisher Google AdSense hanya di perbolehkan memiliki satu akun Google AdSense.
      namun di perbolehkan memasang  iklan Google AdSense di semua situs mereka yang memenuhi persaratan program Google AdSense.

      Ad Unit
      Ad unit adalah iklan adsense itu sendiri. Ad unit terdiri dari beberapa jenis dan ukuran iklan, iklan bergambar dan iklan teks. Tapi pada umumnya yang sering di gunakan iklan teks, pada saat pengunjung mengeklik tersebut maka jika sah pemasang iklan akan mendapat pemasukan sesuai nilai CPC.

      Link Unit
      Link unit ini hampir sama dengan ad unit yang membedakannya adalah formatnya mirip dengan format menu seperti gambar di bawah ini.

      Yang membedakan Link Unit dan Ad Unit adalah pada saat pengunjung klik iklan ini, maka ia akan di arahkan ke halaman pada halaman hasil pencarian di search engine Google. Publisher baru akan mendapakan pemasukan apabila pengunjung klik salah satu link unit yang ada di halaman tersebut.

      AdSense For Content

      AdSense for content adalah iklan adsense yang di pasang pada suatu halaman dengan iklan-iklan yang muncul burhubungan dengan isi halaman tersebut. Istilahnya menggunakan konsep kontekstual. Ad Unit dan Link unit termasuk dalam kontent ini.

      Alternate Ads
      Alternate ads adalah di saat iklan tidak muncul atau sebab antara lain karena stok iklan habis atau bisa berhubungan dengan isi situs sudah habis atau Google tidak bisa memperkirakan apa isi situs sebenarnya, jika ini terjadi maka seara default, yang di tampilkan adalah layanan iklan masyarakat atau sering di kenal dengan istilah PSA ( public Sevice Ads ), karena bertipe donasi, maka jika di klik, iklan ini tidak menghasilkan bagi publisher. Untuk mengatasi hal ini, Google memperbolehkan untuk memasang alternate ads atau iklan alternative
       
      Channels
      Channels adalah semacam label atau menu yang dapat di berikan kepada ad unit, link unit, adsense for search, dan refferals. Satu unit iklan dapat memiliki lebih dari satu label dan sebaliknya. Di halaman laporan Google AdSense, hasil laporan akan di kelompokkan berdasarkan channels, sehingga pengguna channels akan sangat memudahkan para publisher untuk menganalisa performa adsense.

      Page Impressions
      Page impressions adalah jumlah yang menunjukan berapa kali halaman di tayangkan atau beberapa kali pengunjung yang melihat ad unit

      Clicks
      Clicks ada jumlah klik ad unit pada publisher

      CTR ( Clickthrough Rate )
      CTR adalah perbandingan antara persen dan jumlah klik yang di terima suatu ad unit dengan jumlah tampilan ad unit tersebut.
      Misal, satu Ad Units yang di tampilkan 40 kali dan di klik 10 kali maka memiliki nilai CTR 25% (10:40).

      CPC ( Cost Per Clicks )
      CPC adalah jumlah pendapatan yang akan di dapat oleh publisher apabila ad unit tertentu di klik.
      Nilai CPC masing-masing ad unit berbeda di tentukan oleh banyak faktor, termasuk performa dan kualits web atau blog publisher. Namun secara umum nilai maksimal adalah 20% dari nilai tawaran dinamis yang di tawarkan oleh advertizer atau pemasang iklan.

      eCPM ( Effective CPM )
      eCPM atau CPM (cost per millions) adalah hasil pembagian antara pendapatan jumlah publisher dengan jumlah impressi halaman per 1000 tayang yang ia dapatkan dari iklan-iklannya.
      Contoh : publisher menghasilkan USD 200 dari 50.000 impressi atau tayang akan memiliki nilai CPM sebesar USD 4 ( USD 200 di bagi 50 )

      Semua istilah yang ada di Google AdSense hampir sama dengan istilah-istilah yang ada di bisnis online seputar PPC (paid per clicks)

      Cukupa sekian dulu tentang istilah Google AdSense semoga bermanfaat.
      Dan bagi yang belum mengenal Google AdSense bisa baca tentang apa itu adsense serta sejarahnya

      Jangan lupa selalu kunjungi Tips Trik Informasi Terbaru Bisnis Online, karena akan selalu uptodate yang membahas seputar bisnis online & bitcoin

      Kamis, 07 Mei 2015

      Apa itu SEO negatif? Apakah ada gunanya?




      Apa itu SEO negatif? SEO negatif adalah bentuk kampanye gelap untuk merusak web orang lain. Jadi ini adalah bentuk pengelolaan SEO yang bertujuan untuk merusak ranking orang lain. Bagi teman-teman blogger pemula saya perlu menuliskan ini karena yang seperti ini akan teman-teman temui saat blog teman-teman semakin populer di dunia maya.


      Pelaku dari SEO negatif ini tentu saja adalah pesaing

      Cara Menjadi Ranking 1 di Google Dengan Backlink Yang Sangat Sedikit




      Benarkah bahwa kita bisa menang di kata kunci persaingan yang kuat dengan backlink yang sangat sedikit? Dari pengambilan data yang pernah saya lakukan ternyata ini sangat bisa dilakukan. Saya bisa mengalahkan sebuah website dengan 11.000-an backlink dari 300-an nama domain dengan menggunakan sebuah website yang mempunyai 50 backlink dari 20-an nama domain.


      Bagaimana cara menjadi ranking 1 di

      Cara Mengalahkan Pesaing Blog Yang Kuat Dengan Lebih Mudah




      Jika anda ingin memenangkan persaingan kata kunci yang berat, maka tentunya anda juga harus melakukan sesuatu yang lebih dari biasanya. Anda akan sangat sulit berharap bisa mengalahkan petinju dunia kelas berat jika porsi gizi dan latihan anda hanya berada di kelas bulu ringan terbang melayang....

      Jika anda sejak awal tidak mau bersusah payah; maka sebaiknya urungkan niat anda untuk bersaing;

      Rabu, 06 Mei 2015

      Winklevoss Bersaudara Berinvestasi Bitcoin


      Cameron dan Tyler Winklevoss


       Cameron dan Tyler Winklevoss adalah soudara kembar lulusan di universitas harvard.
      Diberitakan sodara kembar ini baru saja menjual saham facebook yang mereka miliki senilai 150 Juta USD dan mengalihkan saham tersebut ke investasi dalam bentuk mata uang digital yaitu bitcoin, dikarenakan bahwa Mark Zuckerberg sang pendiri Facebook dan teman satu universitas bersama sodara kembar ini telah mencuri ide dan telah menuntut di ke pengadilan.


      Mark Zuckerberg

      Di beritakan bahwa Winklevoss bersaudara ini menginvestasikan saham merekan secara besar-besaran ke bitcoin. Di sinyalir oleh berbagai media bahwa Winklevoss bersaudara ini telah menguasai sekitar 1% dari total bitcoin yang beredar di seluruh dunia.

      Melalui perusahaan mereka Winklevoss Capital, mereka menginvestasikan 1,5 Juta USD ke startup baru bernama Bitinstant yang berbasis di New York City.
      Bitinstant semacam money exchange tempat menjual dan membeli bitcoin 
      Bitinstant yang memiliki staff yang bekerja full-time yang di pimpin oleh CEO Charlie Shrem telah lahir dalam pasar baru bitcoin. Perusahaan sudah memproses dan menerima uang dari bitcoin.

      Winklevoss bersaudara tampil sebagai pembicara di bitcoin Conference 2013 di San Jose California.
      Bitcoin sama sekali bukan fenomena bubble atau tulip mania
       Ucap Tyler pada sekian ratus pendengar, ini adalah teknologi yang berkembang sangat cepat.

      Trik Mendapatkan Bitcoins GRATIS Setiap Detik Tanpa Modal.



      Langsung saja gan, karena ane lama tidak menulis jadi rada gagap ^_^.

      Ini salah satu Request dari temen ane yang kebetulan juga baru belajar cari dollar, berhubung dia susah untuk daftar wallet seperti paypal dan kawanannya, ane beri masukkan untuk menggunakan BITCOIN, jadi sekarang bukan mencari dollar tapi bitcoin, yang penting intinya sama :

      "Bisa ditukar dengan RUPIAH" ^_^

      Saat tutorial

      Cara Menghasilkan Uang dari Domain Parking


      Cara Menghasilkan Uang dari Domain Parking ~ Pernah tau yang namanya domain parking ? Memangnya domain bisa diparkir ? Jawabannya adalah bisa banget, dan bukan hanya motor atau mobil saja yang bisa diparkir. Bedanya, Parkir domain tidak diparkir di jalan, Ia juga punya rumah sendiri namanya hosting. Ingin tau lebih banyak ? Lanjutkan bacanya yaaa... :-p

      Coba perhatikan gambar di bawah ini :



      Selasa, 05 Mei 2015

      PTC No Minimum Payout Gen1pro

      PTC No Minimum Payout 2015 Gen1Pro


      PTC no minimum payout adalah tempat ptc yang pembayarannya sangat kecil.
      Gen1pro adalah ptc no minimum payout yang pembayarannya instant melalui perfectmoney.

      per klik $0.001
      premium $0.0015
      ads 150-10
      minimum payout $0.01
      sewa reff per 30 hari hanya 14 cent
      payout instant
      pembayaran via perfectmoney

      Bagi yang belum punya account perfectmoney silahkan ikuti tutorial pendaftaran di cara daftar account perfectmoney

      PTC ini sangat unik, hasil iklan yang kita klik akan masuk ke menu balance gambling dulu. agar dollar nya bisa masuk main balance dan bisa di withdrawal anda harus main gambling atau game dulu yang sudah di sediakan ptc gen1pro

      Cara bermainnya pertama daftar dulu di www.gen1pro.com
      Atau klik banner di bawah ini
      Instant Payments

      Selanjutnya isi data-data anda yang benar untuk register
      Jika sudah mendaftar masuk ke setting profile untuk mengisi alamat perfectmoney buat payout
      Jika sudah selesai selanjutnya klik iklan. Lihat gambar di bawah ini

      instant payment


      Lihat gambar di atas
      Pada panah no 1 untuk klik iklan
      Jika sudah klik iklan nanti dollar akan masuk gambling balance dulu seperti panah no 2 nanti jika anda menang main gambling dollar anda akan masuk ke main balance pada panah no 3 dan bisa untuk withdrawal
      Cara main gambling klik pada panah no 4 nanti akan masuk ke halaman selanjutnya seperti gambar di bawah ini

      ptc no minimum payout

      Pada panah no 1 anda pilih gambling mana saja..di bawah juga ada pilihan gambling lainnya, klik play now jika mau main.

      Tiap pilihan gambling ada harganya, untuk lihat harganya bisa lihat gambar panah no 2. Yang paling murah gambling yang pertama dengan harga $.0.01
      Jika anda sudah pilih salah satu gambling / play now klik salah satu atau beberapa nomer 1-10. Seperti panah no 3.
      Anda bisa maen satu sampai 10 permainan tergantung isi dollar anda yang ada di menu gambling balance.

      Jika anda sudah memenuhi minimum payout atau dollar anda yang ada di main balance sebesar $0.01 anda sudah bisa melakukan payout. Cara payoutnya bisa ikuti petunjuk pada gambar di bawah ini.

      ptc no minimum payout

      klik pada panah no 1 cashout selanjutnya klik lagi pada panah no 2 cashout request selanjutnya klik lagi pada panah no 3. Jika sukses berarti dollar anda sudah masuk account perfectmoney secara instant.
      Selanjutnya cek dollar anda di account perfectmoney

      Untuk bukti pembayaran 1 sampai 3 bisa cek di bawah ini

      bukti pembayaran
       Untuk PTC lain yang gak kalah ok lainnya bisa kunjungi ptc yang terbukti membayar 2015

      Cukup sekian dulu tentang ptc nominimum payout gen1pro.
      Semoga membantu menambah dollar anda.

      Download Directx 9.0c Untuk Mengatasi Masalah "d3dx9_xx.dll was Not Found"



           Selamat pagi agan-agan semua! Pada kesempatan ini mimin mau memberikan software pendukung yang seharusnya sudah mimin berikan sebelum merilis artikel PES 2015, namanya adalah Directx 9.0c. Directx (nama lainnya Direct3D) adalah software buatan microsoft yang menunjang jalannya aplikasi game pada sistem operasi windows sehingga dapat dijalankan di komputer pada masing-masing komputer dengan

      Minggu, 03 Mei 2015

      Cara Verifikasi Perfectmoney


      Cara mudah verifikasi perfectmoney untuk bertransaksi agar biaya menjadi murah.
      Kemaren saya sudah menjelaskan cara daftar account perfectmoney, kali ini ngelanjutin cara verifikasi perfectmoney.
      Sebenernya tanpa verifikasipun sudah bisa di buat transaksi.
      Yang saya tau verifikasi perfectmoney agar fee transaksi lebih sedikit daripada yang tidak verifikasi.

      Langsung saja cara verifikasi perfectmoney cek dibawah ini
      Siapkan Scan KTP/pasport/SIM dan scan tagihan listir/speedy/PDAM/listrik/telephon dan no hp yang aktif  nanti pilih salah satu saja. 

      Pertama login perfectmoney di www.perfectmoney.is

      Pilih setting
      setting perfectmoney

      Klik Verification management

      verifikasi perfectmoney

      Upload scan KTP atau SIM, data2 scan harus sama seperti data-data yang ada di account perfectmoney, scan harus jelas tidak buram.
      Klik browse untuk mengambil scan ktp atau sim selanjutnya klik Upload the document untuk upload scan tadi. Selanjutnya klik Ok
      dokumen verifikasi perfectmoney

      Selanjutnya upload salah satu bukti atau bill pembayaran listrik/PDAM/seedy atau bukti yang lainnya yang terbaru sertan di dalam bill itu ada nama anda juga dengan scan yang jelas tidak buram.
      setelah upload klik Ok lagi
      dokumen verifikasi perfectmoney

      Tahap terakhir verifikasi PIN lewat no hp anda yang aktif. dengan awalan 62 untuk kode indonesia
      Contoh 085xxx di ganti 6285xxx. setelah memasukkan no telfon klik to receive a PIN code to the provided phone number dan tunggu beberapa saat ada telfon dari operator robot cukup dengrkan saja yang menyebutkan 4 digit pin.. catat kode pin dan masukkan di kolom phone validation dan klik confirm my phone with pin
      seperti gambar di bawah ini
      validasi phone number
      Untuk proses verifikasi membutuhkan kurang lebih 3-7 hari

      Jika account perfectmoney anda sudah terverifikasi akan muncul gambar di bawah ini

      gambar akun perfectmoney verifikasi

      Selamat berarti account perfectmoney anda sudah terverifikasi dan fee akan lebih murah.
      Cukup sekian dulu tentang cara verifikasi perfectmoney.
      semoga bermanfaat.

      Kemajuan Wanita Jogja dan Peran Teknologi 4G

      Wanita Jogja dan Teknologi 4G

      Apa sih Hubungannya Wanita Yogyakarta dengan teknologi? 
      Sebenarnya dua hal tersebut sangatlah berkaitan erat, Yogyakarta sebagai salah satu kota dengan jumlah mahasiswa dan mahasiswi paling banyak di indonesia mempunyai andil yang sangat besar dalam perkembangan teknologi, begitupun sebaliknya, teknologi yang ada sekarang ini juga mempunyai peran yang sangat luar biasa pula bagi mahasiswa dan Mahasiswi Yogyakarta. Sehingga dapat dikatakan bahwa ada hubungan yang sangat erat antara Perempuan Jogja khususnya para Mahasiswi, Mahasiswa dan Teknologi itu sendiri.

      Kemajuan Wanita Jogja

      Yogyakarta sebagai kota pelajar dengan ribuan Mahasiswa dan Mahasiswinya, sudah dapat dipastikan menjadi pasar yang sangat menjanjikan bagi perkembangan teknologi saat ini, mengapa? karena pada kenyataannya teknologi sangat lah melekat erat pada Mahasiswa maupun Mahasiswi Jogja, Sebagai kaum intelek yang harus selalu melek dengan teknologi, tentunya para Cewek Jogja harus selalu up to date dengan teknologi-teknologi terbaru, tujuannya tidak lain dan tidak bukan adalah untuk mempermudah komunikasi, pekerjaan dan hal-hal positif lainnya.

      Wanita Jogjakarta dan Teknologi

      Lalu apa pentingnya Teknolgi 4G bagi para Wanita Jogja
      Perkembangan dan dampak teknologi dalam dunia komunikasi yang begitu pesat memberikan dampak yang cukup positif bagi wanita. Bagi sebagian wanita teknologi dijadikan sebagai alat memperjuangkan untuk memperoleh kesetaraan dengan laki-laki. Dengan adanya teknologi dalam dunia komunikasi Khususnya Teknologi 4G di Yogyakarta sekarang Wanita Jogja menjadi lebih mudah untuk menunjukkan keberadaanya. Adanya perkembangan teknologi dalam dunia komunikasi, Perempuan Yogyakarta saat ini dapat dengan mudah untuk menyebarkan gagasan dan ide mereka dalam dunia pendidikan, politik, ekonomi, sosial dan budaya. Gagasan dan ide tersebut biasanya dapat memberi sumbangsih bagi wanita lainnya untuk bisa lebih maju dan berkembang. Perkembangan teknologi juga dapat mengubah paham bahwa dunia wanita tidak hanya di rumah saja tetapi berkembang lebih luas.

      Perempuan Jogja dalam Menghadapi Kemajuan Teknologi

      Lalu Apa yang seharusnya di lakukan Wanita Yogyakarta dalam menghadapi kemajuan teknologi?
      Dalam era modern sekarang ini, ban yak bukti yang menunjukkan bahwa wanita berperan besar dalam perkembangan dunia teknologi. Tanpa kehadiran dan kerja keras para wanita-wanita hebat tersebut mungkin kita (laki-laki dan wanita) tak bisa dengan enak dan nyaman menggunakan teknologi. Salah satu contohnya adalah Sheryl Sandberg, COO Facebook. Sheryl Sandberg juga memiliki kisah dengan Perusahaan besar Google. Ia pernah menjabat sebagai Wakil Presiden Perusahaan Penjualan Online Global. Di Facebook, Sheryl Sandberg kini menjabat sebagai Chief Operation Officer. Ia menduduki posisi tersebut pada bulan Maret 2008. Ia adalah wanita yang menjadi Vice Precident didalam Google tetapi Mark Zuckerberg sangat senang melihat kecerdasan yang ia punya dalam mencari jumlah khalayak dalam bidang penjualannya di teknologi (sekali lagi dampak teknologi ternyata cukup besar) dan ditariklah Sherly bergabung dengan facebook lalu posisi kedudukan Sheryl di kantor Facebook adalah posisi teratas nomor dua setelah Mark Zuckerberg sendiri.

      Kisah di atas nempaknya bisa menjadikan para wanita, khususnya para Perempuan Jogja untuk terus berkarya, memanfaatkan teknologi komunikasi yang ada, mencoba keluar dari zona nyamannya dan menjadi Wanita Jogja yang hebat serta menjadikan yogyakarta menjadi pusat perkembangan teknologi dunia.

      Saya rasa cukup sekian Artikel mengenai Peran Teknologi 4G Terhadap Kemajuan Wanita Yogyakarta kali ini, semoga para perempuan-perempuan hebat ini bisa membawa kemajuan dan perubahan yang sengat hebat bagi indonesia dengan kemampuannya memanfaatkan teknologi komunikasi yang sudah ada. Semoga Bermanfaat

      Jumat, 01 Mei 2015

      Apa Itu Adsense Serta Sejarahnya


      sejarah google adsense

      Apa itu adsense

      Adsense atau Google AdSense adalah program periklanan yang berkerja sama melalu media internet yang di selenggarakan google.
      Melalui program periklanan adsense pemilik situs web atau blog yang telah mendaftar dan di setujui keanggotaannya di perbolehkan memasang iklan dari adsense yang bentuk dan materi di sediakan oleh google di halaman web.

      Pemilik situs web atau blog akan mendapat income atau pemasukan pembagian keuntungan dari google untuk setiap iklan yang di klik oleh pengunjung situs tersebut yang di kenal dengan sistem pay per click atau di singkat (ppc) dlam bahasa indonesianya di bayar per klik.

      Selain menyediakan iklan pay per click adsense juga menyediakan adsense untuk pencarian -
      (adsense for search) dan iklan arahan (refferal).

      1. Pada adsense untuk pencarian (adsense for search) pemilik situs web dapat memasang kotak pencarian google di halaman web mereka. Pemilik situs akan mendapatkan pendapatan dari google untuk setiap pencarian yang di lakukan oleh pengunjung melalui kotak google tersebut, yang berlanjut pada klik iklan yang di sediakan pada hasil pencarian.
      2.  Sedangkan pada iklan arahan (refferal) pemilik situs akan menerima pendapatan setelah klik pada iklan berlanjut dengan tindakan tertentu oleh pengunjung yang telah di sepakati oleh google dan pemilik situs yang memasang iklan tersebut.

      Sejarah Adsense

      Program adsense setelah google mengakuisisi Pyra Labs pada bulan februari 2003. Sebulan berikutnya tepatnya pada tanggal 4 maret 2003 Chairman google dan CEO Erick Schmidt, mengumumkan layanan iklan konten bertarget yang di sebut adsense atau populernya google adsense.
      Untuk mendukung program adsense pada 2003 april 2003 atau sebelum google mengakuisisi Alplied Semantics yang teknologinya mendukung layanan adsense.

      Sejak layanan adsense didirikan, unit adsense for content hanya mendukung bahasa Inggris dan beberapa bahasa lainnya yang berada di negara eropa, Timur Tengah, Asia Timur serta satu negara asia tenggara yaitu bahasa Tailand.
      Namun akhirnya pada tanggal 1 februari 2012 Google secara resmi mengumumkan bahwa bahasa Indonesia kini di dukung untuk menampilkan unit iklan adsense for content, setelah sebelumnya bahasa Indonesia hanya di dukung untuk unit adsense for search saja. Kini adsense for content mendukung 36 bahasa negara di dunia.

      Pada tanggal 7 November 2012 google mengumumkan telah memperbarui aplikasi permohonan adsense bagi publisher baru yang mendaftar google adsense melalui mitra host, artinya pendaftar baru yang mendaftar adsense melalui Youtube, Blogger dan Hubpages.
      Sejak saat itu account adsense di bedakan menjadi dua macam.
      1. Account adsense hosted
      2. Dan account adsense non hosted
      Berdasarkan catatan resmi Google jumlah publisher kini mencapai lebih dari 2 juta publisher di seluruh dunia.

      Semoga dengan adanya penjelasan seputar apa adsense serta sejarahnya para blogger lebih mengenal apa itu adsense bukan hanya sebagai publisher.

      Penanggulangan Multikolinearitas dengan First Difference Delta

      Penanggulanan gangguan multikolinearitas secara lengkap (tetapi singkat) telah dibahas pada naskah sebelumnya. Dari enam langkah tersebut (sebenarnya ada lebih dari 6 langkah) mungkin hanya ada satu langkah yang akan paling enak digunakan. Mengapa? Karena langkah yang lain berkaitan dengan penambahan sampel, atau pengubahan model penelitian. Hal tersebut akan terbatas sekali dilakukan karena berarti juga akan mengubah tinjauan teoretis yang telah dilakukan sebelumnya. Langkah yang mungkin tidak perlu mengganti model penelitian atau teori adalah langkah transformasi. Langkah menghilangkan salah satu variabel yang terkena gangguan multikolinearitas juga sering dilakukan, tetapi tidak akan dibahas di sini karena langkahnya cukup jelas. Yaitu cari VIF tertinggi, lalu keluarkan dari model penelitian.

      Pelaksanaan transformasi variabel dilakukan dengan, misalnya ada model persamaan regresi seperti ini:

      Y = Bi + B2 X1 + B3 X2 + e

      Setelah dianalisis ternyata ada gangguan multikolinearitas serius antara X1 dan X2 maka dianalisis ulang dengan data transformasi sebagai berikut:

      Y* = Yi – Yi – 1
      X1* = X1 – X1(i-1)
      X2* = X2 – X2(i-1)

      Apakah anda bisa mengerti persamaan tersebut? He he pasti bisa lah. Gampang kok. Begini. Dalam satu variabel, kan ada urutan data dari 1 sampai katakanlah 100. Lalu begini, data kedua dikurangi data pertama. Bisa kan? Kurangi saja, mau pake kalkulator, atau Excel, atau pake manual juga boleh. Hasil pengurangan tersebut merupakan data pertama pada variabel transformasi. Kemudian data ketiga dikurangi data kedua, dan menjadi data kedua pada variabel transformasi. Demikian seterusnya sampai selesai. Berarti jika terdapat 100 data pada variabel awal, maka variabel transformasi akan menjadi 99 (berkurang 1). Yup???

      Lakukan pada semua variabel sehingga model regresi seperti ini:

      Y* = Bi + B2 X1* + B3 X2* + e

      Lalu lakukan uji multikolinearitas lagi. Transformasi data tadi sering disebut dengan istilah gaul dengan First difference delta. Kalau dengan transformasi tadi masih terdapat gangguan multikolinearitas, maka kurangkanlah sekali lagi, sehingga data menjadi 98 yang sering disebut second difference delta. Dan jika masih terdapat gangguan multikolinearitas lagi, ya keluarkan saja variabel yang mempunyai nilai VIF tertinggi.

      O ya, sebenarnya gangguan multikolinearitas harus dideteksi dari awal ketika menyusun model regresi. Misalnya pada penelitian Bursa Efek Indonesia (BEI) variabel yang akan terkena gangguan multikolinearitas misalnya ROA dan ROE karena sama-sama menggunakan earning after tax sebagai penyebut rasio. Tapi itu juga tidak mesti lho….hanya kecenderungan saja.

      Kadang-kadang juga ada transformasi variabel menjadi variabel dummy. Dummy itu variabel yang datanya hanya berisi 0 dan 1. Caranya gampang, cari nilai tengahnya, lalu yang lebih kecil dari nilai tengah diganti dengan 0, yang lebih besar dari pada nilai tengah diganti dengan 1. Lalu coba cek nilai VIF lagi dengan regresi. Atau misanya jika variabel tersebut berisi data positif dan negatif, misalnya laba, bisa juga dilakukan 0 untuk perusahaan yang rugi dan 1 untuk perusahaan yang untung. Coba ya… ntar kalau ada masalah silahkan kontek lagi. Soalnya juga masih ada cara penanggulangan multikolinearitas lain tanpa menghilangkan salah satu variabel yaitu dengan Generalized Least Square (GLS). Ouw.. makanan apaan tuh?????

      Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015

      Harga HP Samsung – Smartphone Android tak akan pernah lepas dari nama besar Samsung. Perusahaan asal Korea Selatan tersebut memang menjadi salah satu produsen papan atas dunia yang menjadikan Android sebagai OS andalan untuk memikat setiap konsumennya di dunia.
      Banyak produk Samsung yang sukses dipasaran, baik segmen menengah kebawah atau menengah keatas dengan harga di atas 5 Juta rupiah tetap di buru pecinta android di seluruh dunia.
      Samsung masih menjadi yang nomer 1 dalam hal penjualan Smartphone Android, kualitas produk dan kuantitas yang selalu terjaga membuat setiap konsumen Samsung, lebih mempercayai produk mereka dibandingkan produk papan atas lainnya.
      Di Indonesia sendiri Samsung sudah menjadi produk nomer 1, di saat banyak produk lokal yang menawarkan harga murah dan mencoba melawan dominasi Samsung, namun untuk urusan kualitas tentu Samsung akan lebih unggul dibandingkan produk-produk lokal atau bahkan produk HP Android yang lebih mendunia
      Walaupun Harga HP Samsung Android acap kali lebih mahal, namun para pecinta handphone Android tetap rela merogoh kocek mereka dalam-dalam untuk membeli ponsel keluaran dari Samsung. Kualitas yang dijanjikan Samsung memang bukan icapan jempol belaka. Sebagai salah satu pengamat perkembangan Smartphone di Indonesia. Saya sudah membuktikan sendiri bagaimana kualitas produk HP Android Samsung.
      Kelebihan Samsung dengan tipe Samsung Galaxy nya adalah ketahanan yang lebih baik dan untuk urusan layanan purna jual lebih terjamin karena service center Samsung yang sudah merata sampai kota terkecil sekalipun di Indonesia.
      Bagi anda yang tertarik membeli HP Android dari Samsung, anda bisa melihat rangkuman Daftar Harga HP Samsung Galaxy yang sudah di rangkum redaksi droidchanel.com dibawah ini.

       DAFTAR HARGA HP SAMSUNG TERBARU

      Harga HP Samsung Galaxy Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Harga HP Samsung Galaxy
      Harga Samsung Galaxy S6 Edge 32GB SM-G925F
      • Harga Baru : Rp.12,300,000,-
      • Harga Bekas : -
      • Tanggal Rilis : Maret 2015
      • SIM : Nano-SIM
      • Layar : Super AMOLED, 5.1 inches, 1440 x 2560 pixels, Gorilla Glass 4
      • Memory : 32 GB
      • RAM : 3 GB
      • Internet : HSPA, LTE
      • OS : Android OS, v5.0.2 (Lollipop)
      • CPU : Quad-core 1.5 & 2.1 GHz
      • Kamera belakang : 16 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Non-removable Li-Ion 2600 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy S6 Edge 32GB SM-G925F
      Samsung Galaxy S6 Edge 32GB SM G925F Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy S6 Edge 32GB SM-G925F
      Harga Samsung Galaxy Xcover 3
      • Harga Baru : Rp.3,600,000,-
      • Harga Bekas : -
      • Tanggal Rilis : Maret 2015
      • SIM : Single SIM
      • Layar : PLS TFT, 4.5 inches, 480 x 800 pixels
      • Memory : 8 GB
      • RAM : 1.5 GB
      • Internet : HSPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 5 MP
      • Kamera depan : 2 MP
      • Baterai : Li-Ion 2200 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy Xcover 3
      Samsung Galaxy Xcover 3 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy Xcover 3
      Harga Samsung Galaxy S6 edge 64GB SM-G925F
      • Harga Baru : Rp.13,700,000,-
      • Harga Bekas : -
      • Tanggal Rilis : Maret 2015
      • SIM : Nano-SIM
      • Layar : Super AMOLED, 5.1 inches, 1440 x 2560 pixels, Curved edge screen
      • Memory : 64 GB
      • RAM : 3 GB
      • Internet : HSPA, LTE
      • OS : Android OS, v5.0.2 (Lollipop)
      • CPU : Quad-core 1.5 & 2.1 GHz
      • Kamera belakang : 16 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Non-removable Li-Ion 2600 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy S6 edge 64GB SM-G925F
      Samsung Galaxy S6 edge 64GB SM G925F Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy S6 edge 64GB SM-G925F
      Harga Samsung Galaxy S6 32GB SM-G920F
      • Harga Baru : Rp.9,499,000,-
      • Harga Bekas : -
      • Tanggal Rilis : Maret 2015
      • SIM : Nano-SIM
      • Layar : Super AMOLED, 5.1 inches, 1440 x 2560 pixels, Gorilla Glass 4
      • Memory : 32 GB
      • RAM : 3 GB
      • Internet : HSPA, LTE
      • OS : Android OS, v5.0.2 (Lollipop)
      • CPU : Quad-core 1.5 & 2.1 GHz
      • Kamera belakang : 16 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Non-removable Li-Ion 2550 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy S6 32GB SM-G920F
      Samsung Galaxy S6 32GB SM G920F Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy S6 32GB SM-G920F
      Harga Samsung Galaxy J1
      • Harga Baru : Rp.1,500,000,-
      • Harga Bekas : Rp.1,050,000,-
      • Tanggal Rilis : Februari 2015
      • SIM : Dual SIM (Micro-SIM)
      • Layar : TFT, 4.3 inches, 480 x 800 pixels
      • Memory : 4 GB
      • RAM : 768 MB
      • Internet : HSPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 5 MP
      • Kamera depan : 2 MP
      • Baterai : Li-Ion 1850 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy J1
      Samsung Galaxy J1 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy J1
      Harga Samsung Galaxy E7
      • Harga Baru : Rp.4,150,000,-
      • Harga Bekas : Rp.3,500,000,-
      • Tanggal Rilis : Januari 2015
      • SIM : Dual SIM
      • Layar : Super AMOLED, 720 x 1280 pixels, 5.5 inches
      • Memory : 16 GB
      • RAM : 2 GB
      • Internet : HSPA
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 13 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Non-removable Li-Ion 2950 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy E7
      Samsung Galaxy E7 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy E7
      Harga Samsung Galaxy E5
      • Harga Baru : Rp.3,200,000,-
      • Harga Bekas : Rp.2,500,000,-
      • Tanggal Rilis : Januari 2015
      • SIM : Dual SIM
      • Layar : Super AMOLED, 720 x 1280 pixels, 5.0 inches
      • Memory : 16 GB
      • RAM : 1.5 GB
      • Internet : HSPA
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 8 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Non-removable Li-Ion 2400 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy E5
      Samsung Galaxy E5 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy E5
      Harga Samsung Galaxy Grand Neo Plus
      • Harga Baru : Rp.2,025,000,-
      • Harga Bekas : Rp.1,700,000,-
      • Tanggal Rilis : Januari 2015
      • SIM : Dual SIM (Mini-SIM)
      • Layar : TFT, 5.0 inches, 480 x 800 pixels
      • Memory : 8 GB
      • RAM : 1 GB
      • Internet : HSDPA, HSUPA
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 5 MP
      • Kamera depan : 2 MP
      • Baterai : Li-Ion 2100 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy Grand Neo Plus
      Samsung Galaxy Grand Neo Plus Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy Grand Neo Plus
      Harga Samsung Galaxy A3
      • Harga Baru : Rp.3,250,000,-
      • Harga Bekas : Rp.2,400,000,-
      • Tanggal Rilis : Oktober 2014
      • SIM : Single SIM
      • Layar : Super AMOLED, 540 x 960 pixels, 4.5 inches
      • Memory : 16 GB
      • RAM : 1 GB
      • Internet : HSDPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 8 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Non-removable Li-Ion 1900 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy A3
      Samsung Galaxy A3 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy A3
      Harga Samsung Galaxy A5
      • Harga Baru : Rp.4,575,000,-
      • Harga Bekas : Rp.3,000,000,-
      • Tanggal Rilis : Oktober 2014
      • SIM : Single SIM
      • Layar : Super AMOLED, 720 x 1280 pixels, 5.0 inches
      • Memory : 16 GB
      • RAM : 2 GB
      • Internet : HSDPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 13 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Non-removable Li-Ion 2300 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy A5
      Samsung Galaxy A5 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy A5
      Harga Samsung Galaxy Note 4 Duos
      • Harga Baru : Rp.9,000,000,-
      • Harga Bekas : -
      • Tanggal Rilis : Oktober 2014
      • SIM : Dual SIM (Micro-SIM)
      • Layar : Super AMOLED, 1440 x 2560 pixels, 5.7 inches, Gorilla Glass 3
      • Memory : 16 GB
      • RAM : 3 GB
      • Internet : HSDPA, HSUPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 2.7 GHz
      • Kamera belakang : 16 MP
      • Kamera depan : 3.7 MP
      • Baterai : Li-Ion 3000 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy Note 4 Duos
      Samsung Galaxy Note 4 Duos Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy Note 4 Duos
      Harga Samsung Galaxy Grand Prime
      • Harga Baru : Rp.2,325,000,-
      • Harga Bekas : Rp.1,600,000,-
      • Tanggal Rilis : September 2014
      • SIM : Dual SIM (Micro-SIM)
      • Layar : TFT, 540 x 960 pixels, 5.0 inches
      • Memory : 8 GB
      • RAM : 1 GB
      • Internet : HSDPA+
      • OS : Android OS, v4.4.2 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.2 GHz
      • Kamera belakang : 8 MP
      • Kamera depan : 5 MP
      • Baterai : Li-Ion 2600 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy Grand Prime
      Samsung Galaxy Grand Prime Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy Grand Prime
      Harga Samsung Galaxy Mega 2
      • Harga Baru : Rp.3,600,000,-
      • Harga Bekas : Rp.2,700,000,-
      • Tanggal Rilis : September 2014
      • SIM : Micro-SIM
      • Layar : TFT, 720 x 1280 pixels, 6.0 inches
      • Memory : 16 GB
      • RAM : 1.5 GB
      • Internet : HSDPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.5 GHz
      • Kamera belakang : 8 MP
      • Kamera depan : 2.1 MP
      • Baterai : Li-Ion 2800 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy Mega 2
      Samsung Galaxy Mega 2 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy Mega 2
      Harga Samsung Galaxy Note 4 SM-N910C
      • Harga Baru : Rp.7,700,000,-
      • Harga Bekas : Rp.6,500,000,-
      • Tanggal Rilis : September 2014
      • SIM : Micro-SIM
      • Layar : Super AMOLED, 1440 x 2560 pixels, 5.7 inches, Gorilla Glass 3
      • Memory : 32 GB
      • RAM : 3 GB
      • Internet : HSDPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4.4 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 1.3 & 1.9 GHz
      • Kamera belakang : 16 MP
      • Kamera depan : 3.7 MP
      • Baterai : 3,220 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy Note 4 SM-N910C
      Samsung Galaxy Note 4 SM N910C Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy Note 4 SM-N910C
      Harga Samsung Galaxy S5
      • Harga Baru : Rp.6,550,000,-
      • Harga Bekas : Rp.5,700,000,-
      • Tanggal Rilis : Februari 2014
      • SIM : Micro-SIM
      • Layar : Super AMOLED, 1080 x 1920 pixels, 5.1 inches, Gorilla Glass 3
      • Memory : 16 GB
      • RAM : 2 GB
      • Internet : HSDPA, LTE
      • OS : Android OS, v4.4.2 (KitKat)
      • CPU : Quad-core 2.5 GHz
      • Kamera belakang : 16 MP
      • Kamera depan : 2 MP
      • Baterai : Li-Ion 2800 mAh
      Tampilan Samsung Galaxy S5
      Samsung Galaxy S5 Daftar Harga HP Samsung Android Terbaru April 2015
      Samsung Galaxy S5
      Sebagai catatan, Harga HP Samsung diatas bisa berubah sewaktu-waktu jadi kunjungi terus droidchanel.com untuk update seputar harga handphone Samsung Android yang akan kami update setiap bulannya, dan beberapa tipe ponsel di atas belum kami berikan harganya karena memang belum di luncurkan di Indonesia, jadi jangan ragu-ragu untuk selalu mengunjungi droidchanel.com
      Banyak ponsel Samsung Galaxy yang bisa anda pilih, dari harga termurah sampai yang termahal diatas 8 Juta rupiah. Anda harus menyesuaikan budget yang anda miliki sebelum memilih salah satu handphone yang kami rekomendasikan diatas.
      Saran kami pilihlah handphone sesuai dengan kebutuhan anda, bagi ada yang membutuhan handphone dengan harga murah anda bisa membeli Samsung Galaxy Ace 3 atau mungkin Samsung Galaxy Young S6310 dengan harga tak lebih dari 1.5 Juta rupiah.
      Sebenarnya untuk urusan spesifikasi sangat menentukan kinerja ponsel tersebut, jadi bagi anda yang memiliki budget lebih kami saranakan anda membeli handphone dengan spesifikasi tinggi minimal Samsung Galaxy Mega, karena spesifikasi tentu sangat menentukan performa ponsel itu sendiri. Semakin tinggi yang di pakai maka semakin baik pula performanya.